Bagi sebagian orang, memiliki investasi seperti Asuransi Jiwa Unit Link maupun investasi lainnya bukanlah perkara penting. Bahkan, tidak sedikit yang memilih memenuhi gaya hidup hedonis daripada memikirkan hari tua. Padahal, pemikiran semacam ini bisa membahayakan kondisi finansial Anda di masa sekarang maupun masa yang akan datang. Untuk mempersiapkan hari tua, Anda harus memulainya sejak sekarang.…
Ternyata Family Mealtime Bisa Pengaruhi Nafsu Makan Anak
Memiliki anak yang lahap makan segala jenis makanan, baik lauk, sayur, dan buah, tentunya akan membuat semua orang tua senang karena bisa lebih mudah memenuhi kebutuhan nutrisinya. Sayangnya, tidak semua anak bisa seperti itu sehingga orang tua harus memberikan suplemen penambah nafsu makan anak untuk meningkatkan nafsu makan anak. Namun, tahukah Anda bahwa ternyata family…
4 Cara Tingkatkan Memori Kerja Anak
Memori kerja atau working memory dulunya dikenal dengan istilah short-term memory. Menurut situs Understood.org, frasa ini memiliki arti bagaimana anak mengingat informasi dan melakukan sesuatu berdasarkan informasi yang telah tersimpan dalam memori jangka pendeknya tersebut. Kemampuan ini sangat penting dimiliki oleh anak-anak. Sebab, mereka akan menggunakan memori kerja sepanjang waktu ketika belajar, mulai dari tingkat…
Harus Rawat Inap, Apa yang Perlu Dipersiapkan?
Siapa sih yang berharap sakit, apalagi sampai rawat inap. Sayangnya, hal tersebut terkadang tidak bisa dihindari sehingga Anda harus mempersiapkan kemungkinan tersebut dari jauh hari. Salah satunya yaitu dengan menggunakan asuransi kesehatan individu terutama jika tempat Anda bekerja tidak menyediakan fasilitas kesehatan ini, atau kurang sesuai dengan kebutuhan Anda. Namun, selain dari itu, secara umum…
Mengonsumsi Telur Mentah, Amankah Bagi Tubuh?
Telur mengandung beragam nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh. Itulah sebabnya, banyak orang yang rutin mengonsumsinya secara teratur demi memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh. Terlebih lagi dengan rasanya yang nikmat dan mudah dinikmati menjadi beragam jenis makanan. Membuat telur menjadi favorit makanan bagi banyak orang. Namun, bagaimana dengan telur mentah? Sebab di Indonesia sendiri telur mentah…