Mengenal Hybrid Cloud dan Untung Ruginya

Bagi kalian yang berkecimpung di dunia IT, sistem komputasi awan pastinya sudah menjadi sesuatu yang tidak asing lagi. Cloud sendiri terdiri atas tiga macam, mulai dari public cloud, private cloud, dan juga hybrid cloud. Untuk jenis terakhir, yakni hybrid cloud, sebetulnya masih bisa dibilang pemain baru dalam dunia teknologi. Hybrid cloud sendiri merupakan kolaborasi antara…