Di antara beragam varian sabun, sabun susu kambing banyak menjadi incaran masyarakat akhir-akhir ini. Pasalnya, sabun susu kambing dipercaya memiliki nutrisi yang lebih banyak dibanding sabun lainnya. Tak hanya itu, kandungan dan manfaat susu kambing ini pun lebih mudah diserap kulit, serta kaya dengan kandungan AHA, Vitamin A, C, D, dan E. Bagi kamu yang…
Mengintip Asal Usul Kaastengels, Stik Keju Nikmat nan Gurih
Menjelang hari raya atau hari besar, membuat kue kering pastinya sudah menjadi kebiasaan masyarakat Indonesia. Toko bahan kue akan mulai dipadati pembeli dan dari rumah-rumah sekitar akan tercium aroma wangi dari kue yang baru dipanggang. Mulai dari nastar, kue keju, putri salju, hingga kukis cokelat, semua lengkap dibuat dan selalu menjadi pilihan. Salah satu kue…
Suka dengan Makanan Warung Tendaan? Tangerang Tempatnya!
Makan di warung tenda atau biasa dikenal dengan nama warung kaki lima memang nikmat, apalagi ditambah makanan yang dijual tidaklah mahal. Tentu, banyak pembeli yang akan memburu tempat tersebut, kan? Nah, warung kaki lima yang patut dicoba adalah yang berada di kawasan Gading Serpong, Tangerang. Beberapa tempat makan Gading Serpong ini memiliki suasana sangat nyaman…
Olahraga Ringan Ini Bisa Kamu Lakukan Sambil Bekerja!
Banyak profesi yang ditekuni oleh millenial yang mengharuskan mereka duduk di depan laptop seharian, entah di kantor atau di atau serviced office Jakarta. Namun, bukannya sehat, sayangnya hanya duduk selama delapan jam lebih di kantor sangat tidak baik untuk kesehatanmu, loh. Ini terjadi karena kamu tidak bergerak dan hanya berfokus pada pekerjaanmu. Meskipun begitu, tidak…
Yang Bisa Dilakukan Agar Tetap Fokus dan Bugar di Kantor
Hilang konsentrasi, susah fokus, dan merasa lelah terus menerus merupakan hal-hal yang sering kamu alami di dunia kerja, bahkan untuk kamu yang bekerja di coworking space SCBD super nyaman sekalipun. Memang, jenuh dengan pekerjaan bukan hal yang baru lagi di dunia kerja. Namun demikian, hal ini harus segera diatasi sebab jika dibiarkan, performa kamu di…