Kenali Gangguan Pencernaan yang Menyerang Tubuh

Agar energi di tubuh tetap terjaga, pastinya kamu mengonsumsi berbagai jenis makanan, bukan? Sayangnya, karena memiliki keinginan untuk mencicipi banyak makanan, terkadang kita suka lupa mengecek apakah makanan tersebut cocok untuk perut atau tidak sehingga akhirnya mengakibatkan munculnya gangguan pencernaan. Apabila ini sudah terjadi, tentu secara terpaksa kamu tidak diperbolehkan untuk mengonsumsi makanan kesukaan dan…

Hati-Hati dengan Depresi Post-Partum!

Kondisi psikologis seperti depresi dianggap menjadi salah satu penyebab munculnya salah satu dari 7 tanda masalah pada janin akibat terganggunya perkembangan otak janin. Itulah alasannya menjaga psikologis ibu hamil sama pentingnya dengan memenuhi kebutuhan gizi ibu hamil karena keduanya sama-sama memengaruhi perkembangan janin. Lalu bagaimana dengan depresi post-partum? Depresi ini sebenarnya tidak memengaruhi janin karena…