Liburan ke Surabaya? Wajib Kunjungi Museum Ini!

Seperti diketahui, kota Surabaya memiliki banyak sekali tempat wisata yang bisa dikunjungi ketika musim liburan. Dari sekian banyak wisata yang ada di sana, wisata museum termasuk ke dalam salah satu wisata favorit. Tentu saja, banyak museum yang bisa kamu kunjungi dan cocok dijadikan sebagai tempat hangout Surabaya. Berikut adalah daftarnya! Museum Sepuluh Nopember Salah satu…